PELATIHAN JARINGAN KOMPUTER WINDOWS TINGKAT DASAR DAN WEB PROGRAMMING TINGKAT DASAR
PELATIHAN JARINGAN KOMPUTER WINDOWS TINGKAT DASAR DAN WEB PROGRAMMING TINGKAT DASAR
Sejak ditemukan hingga saat ini internet telah menjadi kebutuhan yang sangat penting bagi perorangan, perusahaan dan organisasi dan pemerintahan maupun swasta. Didalam bidang pemerintahan, internet digunakan pemerintah untuk mendukung sistem informasi guna mempermudah tugas-tugas pemerintah.
Program peletihan ini merupakan materi dasar jaringan komputer yang di tunjukan bagi pemula baik yang memiliki latar belakang pendidikan teknik informatika maupun berbeda. Mempelajari secara...